Mudah Dilacak! 3 Ciri Utama Pertanda Suami Punya Selingkuhan

12 Agustus 2021 00:30

GenPI.co - Berdasarkan hasil survei Married S. Survey pada 2013, diungkapkan jika kalangan pria lebih banyak berselingkuh usai menikah dibandingkan wanita.

Jadi tak mengherankan jika kalangan istri sering curiga dan merasa khawatir jika suaminya berselingkuh.

Dilansir dari laman ayosurabaya, berikut ini ciri utama pertanda suami selingkuh yang mudah dilacak istri.

BACA JUGA:  Tanda Suami Mabuk Kepayang pada Selingkuhan, Istri Simak Nomor 5

1. Sering pulang terlambat

Sebagai tulang punggung keluarga, bisa dimaklumi jika suami pulang terlambat karena demi mencari nafkah.

BACA JUGA:  Pria Lebih Cinta Selingkuhan Dibanding Istri, Pantas Aja Suami...

Namun, pulang telatnya melenceng untuk keperluan lain.

Suami pulang telat, karena mencari "kesenangan" di luar rumah.

BACA JUGA:  7 Ciri Suami Lebih Cinta Selingkuhan, Pilihan Istri Cuma 2, Lo

2. Berkurangnya nafkah lahir dan batin

Bukan hanya nafkah lahir, seorang suami yang berselingkuh biasanya juga berkurang memberikan nafkah batin kepada istrinya.

Jika suami makin jarang melakukan “urusan orang dewasa”, bisa jadi itu sinyal dia berselingkuh.

Di tahapan ini, suami melakukannya karena di kurang tertarik lagi pada istri.

3. Tampil beda

Jika suami berselingkuh, biasanya terlihat dari perubahan penampilan dan perilaku.

Beberapa contoh perubahan perilaku dari suami, misal yang biasanya terbuka dan tidak pemarah kini berubah menjadi dingin.

Selain itu, penampilan ikut berubah menjadi terlihat lebih rapi, serta memakai wewangian yang menggoda perhatian banyak orang. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Linda Teti Cordina

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co