Nggak Nyangka! Bahaya Makan Sosis Ternyata Sangat Mencengangkan

09 November 2020 08:30

GenPI.co - Aneka frozen food belakangan ini makin menjamur. Bahkan sosis pun kini dikemas dalam bentuk beku.

Untuk Anda yang gemar mengonsumsi makanan dalam kemasan, sebaiknya mulai berhati-hati.

BACA JUGA: Ngeri! Bekas Anak Buah SBY Bongkar Ini, Jokowi Bakal Susah

Frozen food yang makin menjamur memang disukai kaum ibu karena praktis dan mudah di konsumsi.

Sosis memang menjadi makanan praktis untuk Anda yang tak mau repot mengolah makanan. 

Namun sayangnya, makanan ini mengandung banyak lemak, gula, dan gluten.

BACA JUGA: Rezeki Nomplok, Keberuntungan 4 Zodiak Ini Tak Ada Matinya

Berikut ini bahaya mengonsumsi sosis untuk kesehatan yang perlu diketahui.

1. Tinggi natrium

Natrium yang tinggi seringkali ditambahkan saat pengolahan sosis. Ini dilakukan untuk mempertahankan rasa lezat, gurih, dan membuat ketagihan. 

Namun, konsumsi natrium dalam jumlah banyak dapat menyebabkan masalah kesehatan seperti hipertensi dan mempercepat detak jantung.

BACA JUGA: Mendadak Fahri Hamzah Bongkar Fakta Mengejutkan, Bikin Melongo!

2. Mengandung sintetis

Meski banyak penelitian yang menyebutkan adanya bahan sintetis pada daging olahan seperti sosis, tetapi belum ada bukti kuat yang ditemukan. 

Sosis biasanya terbuat dari usus daging babi, daging sapi, dan ayam. Namun, ada kemungkinan juga bahwa makanan beku ini juga mengandung bahan sintetis untuk meningkatkan jumlahnya.

3. Nitrosamin

Daging olahan yang dioleh lewat proses yang panjang biasanya membentuk nitrosamin saat mereka terkena panas tinggi. 

Misalnya, jika Anda menggoreng sosis sebelum mengonsumsinya atau dipanaskan di microwave untuk jangka waktu yang lebih lama. 

Perlu diketahui pula, nitrosamin merupakan senyawa karsogenik (penyebab kanker) yang terdapat pada makanan yang menggunakan pengawet. Nitrosamin juga alasan utama untuk kanker usus.

4. Merusak Pencernaan

Sosis merupakan daging olahan yang bisa membahayakan tubuh Anda dalam jangka panjang. 

Tidak jarang produk frozen food yang satu ini ditambahkan bahan yang mungkin tampak tidak berbahaya. Hal itu menyebabkan kerusakan permanen pada proses pencernaan Anda.

5. Penambah Rasa

Agar sosis lebih enak dan gurih, tidak jarang pabrik makanan beku ini penambah rasa makanan yang cukup banyak. 

Penambah rasa ini juga mengandung komposisi kimia yang meningkatkan rasa daging olahan dan seringkali menimbulkan bahaya bagi tubuh.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Tommy Ardyan

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co