Ini 3 Gerak-gerik Suami yang Tega Selingkuh, Istri Wajib Waspada!

16 Maret 2021 20:45

GenPI.co - Bayang-bayang perselingkuhan bisa saja menghantui kehidupan rumah tangga. Istri mana yang tidak hancur saat tahu suaminya selingkuh.

Agar bisa mencegah tidakan perselingkuhan, para istri harus bisa mendeteksi tanda-tanda suami yang tidak setia.

BACA JUGAKepengin Punya Suami Saleh dan Sayang Keluarga? Kenali 3 Tandanya

Berikut ini adalah 5 tanda atau ciri-ciri suami yang tidak setia dan berpotensi untuk berselingkuh.

1. Suka Berbohong

Kebohongan kecil yang dilakukan oleh pasangan bisa saja berujung pada perselingkuhan. 

Maka dari iru, jangan pernah sepelekan suami yang sering berbohong dan selalu melakukan pengecekan agar kamu tidak tertipu.

2. Menyembunyikan keuangan

Pasangan yang sudah menikah seharusnya tidak memiliki rahasia apa pun terkait kondisi keuangan.

Perlu diketahui, suami yang menyembunyikan atau menutup-nutupi kondisi keuangannya berpotensi besar melakukan perselingkuhan.

Sebab, pasangan yang selingkuh tentunya akan membutuhkan uang untuk membiayai pelakornya.

3. Menyembunyikan ponsel

Pasangan suami istri umumnya tidak akan merasa keberatan jika pasangannya membuka dan membaca isi chat mereka. 

Namun, jika suami terlihat panik ketika ponsel atau media sosialnya dilihat oleh sang istri, maka bisa dipastikan ada sesuatu yang dirahasiakannya. 

BACA JUGA3 Faktor Ini Buat Istri Berani Selingkuh, Suami Wajib Hati-Hati

Maka dari itu, para istri harus selalu mewaspadai segala kemungkinan yang menandakan bahwa suaminya sedang menjalin hubungan dengan wanita lain. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Irwina Istiqomah

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co