Jangan Sepelekan, Air Lemon Campur Serai Khasiatnya Amat Dahsyat

06 September 2021 13:10

GenPI.co - Kamu bisa memadukan lemon dan serai sebagai salah satu minuman tradisional yang manfaatnya memuaskan.

Serai bisaengurangi perasaan cemas. Aroma tanaman serai cukup menenangkan pikiran orang yang menggunakannya.

Selain itu, juga ,eringankan perut kembung karena memiliki efek diuretik alami.

BACA JUGA:  Air Serai Campur Garam Bikin Asam Urat Ambrol, Khasiatnya Tokcer

Sehingga membantu tubuh mengeluarkan kelebihan air yang membuat perut kembung.

Berikut cara menikmati sereh dalam bentuk minuman.

BACA JUGA:  Rutin Minum Air Serai Hangat Setiap Hari, Khasiatnya Mujarab

Berikut bahan-bahan yang kamu butuhkan:

2 batang tanaman serai
2 sdt air lemon
1 sdm gula
2 gelas air
Sejumput garam

BACA JUGA:  Geprek Serai Campur Jahe Khasiatnya Cespleng, Bikin Terbelalak

Cara membuatnya:

1. Potong dan cuci kedua tanaman serai hingga bersih.

2. Rebus 1 gelas air di dalam panci.

3. Masukkan serai ke dalam air yang mendidih dan biarkan selama 4 menit.

4. Saring untuk memisahkan air dengan potongan serai.

5. Tambahkan satu gelas air dingin yang sudah dicampur dengan jus lemon, garam, dan gula.

6. Campurkan serai yang sudah disaring dengan air lemon ke dalam blender.

7. Tambahkan es batu sesuai dengan selera. (hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Irwina Istiqomah

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co