Manfaat Air Mineral untuk Kesehatan Sungguh Luar Biasa

07 September 2021 00:50

GenPI.co - Ternyata air putih dan mineral memiliki perbedaan, loh. Air mineral merupakan memiliki mengandung mineral, baik alami atau buatan.

Sumbernya hanya didapatkan di daerah kaya zat mineral dan tidak semua sumber mata air mengandung itu.

Selain itu, air mineral memiliki berbagai komponen seperti zinc (seng), zat besi, kalsium, dan magnesium.

BACA JUGA:  Istri Menelan Cairan Suami, Ternyata Manfaatnya Super Sekali

Sedangkan untuk air putih didapatkan dari alam seperti sungai dan danau atau dari keran rumah. Air putih memiliki kandungan atom hidrogen atau dua atom hidrogen.

Namun, dilansir dari laman Hellosehat air mineral memiliki banyak manfaat bagi tubuh dibandingkan biasa. Berikut ini manfaatnya.

BACA JUGA:  Mengejutkan, 4 Manfaat Wanita Sering Keluarkan Cairan Sendiri

1. Membantu proses diet

Air mineral dapat membantumu dalam proses diet. Itu karena air mineral tidak mengandung lemak dan kalori.

BACA JUGA:  Jangan Dibuang, Teh Celup Bekas Ternyata Punya 5 Manfaat Ini!

Air mineral biss membuat kita cepat kenyang sehingga berefek menahan nafsu makan, meningkatkan sistem metabolisme tubuh dalam mencerna makanan, serta bantu mengurangi keinginan untuk minum minuman manis dan tinggi kalori.

2. Menjaga kecantikan kulit

Air mineral memiliki jumlah silika yang tinggi, sehingga memperkuat sel kenyal dan memperlambat pembentukan kerutan di kulit.

Oleh karena itu, sangat disarankan untuk meminum air mineral secara rutin. Itu bisa membantu kulit agar tetap sehat dan terlihat lebih muda.

3. Menjaga kesehatan sistem pencernaan

Air mineral juga dapat memberikan manfaat untuk sistem pencernaan. Karena terdapat kandungan sulfat yang membantu kinerja pankreas untuk melepaskan enzim seperti amilase, protoase, dan lipase yang membantu pencernaan makanan dengan baik.

4. Meningkatkan kesehatan tulang

Sebuah studi yang terbit pada The American Journal of Clinical Nutrition menemukan bahwa tubuh bisa menyerap kalsium dari air mineral.

Itu sama seperti yang berasal dari produk susu. Berkat kandungan kalsiumnya, air mineral dapat membantu pencegahan osteoporosis dengan meningkatkan kepadatan mineral pada tulang.(Hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Cosmas Bayu Reporter: Annissa Nur Jannah

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co