Skenario Top! Robot Singapura Evakuasi KRI Nanggala

Skenario Top! Robot Singapura Evakuasi KRI Nanggala - GenPI.co
MV Swift Rescue Singapura. Foto: wikipedia

GenPI.co - Ada skenario top yang bisa digunakan untuk mengevakuasi KRI Nanggala dari dasar laut. Skenario itu disebut bakal menggunakan robot canggih dari Singapura.

MV Swift Rescue yang membantu pencarian dinilai punya kemampuan mumpuni untuk mengangkat monster bawah laut Indonesia.

BACA JUGA: Indahnya Dunia, Keberuntungan Terus Ada untuk 4 Shio Ini

Ada kapal selam mini yang bisa digunakan. Manuvernya bisa sangat lincah. Dan kapal selam ini disebut bisa tahan tekanan hingga 800 meter.

“Swift Rescue punya Singapura juga memiliki kapal selam mini sebagai robot di bawah itu untuk memasang peralatan,” ujar KSAL Yudo Margono.

Tapi ti penyelamat juga tak bisa gegabah. Harus ada perhitungan matang untuk mengevakuasi KRI Nanggala dari dasar laut.

Kelompok Ahli Gubernur Bali Bidang Kelautan dan Perikanan, I Ketut Sudiarta menyebut lokasi tenggelamnya KRI Nanggala-402 di laut utara Bali merupakan wilayah transisi.

Transisi yang dimaksud adalah antara Paparan Sunda yang dangkal dengan Paparan Sahul yang dalam.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya