
“Kesadaran mengenai bencana alam harus menjadi perilaku masyarakat sehari-hari,” kata Hasto, Jumat (23/4).
Hasto menambahkan, masyarakat dan kepala daerah harus menyadari arti penting tanggap darurat serta reaksi cepat dan tepat.
BACA JUGA: Megawati Sebut Ada Ancaman Besar di Jakarta, Anies Mohon Waspada
Sebab, kata Hasto, posisi Indonesia berada di wilayah ring of fire atau cincin api.
“Setiap informasi dari BMKG betul-betul bisa disebarluaskan dan membangun kesadaran bahwa kita hidup di wilayah bencana," ujar Hasto. (jpnn)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News