
Untuk membuatnya juga tidak sulit kok, cukup membuat adonan dari terigu, kacang tanah kupas yang disangrai dan dihaluskan, gula, garam, vanili, kuning telur, dan mentega. Lalu dibentuk kecil-kecil sesuai keinginan, dan memanggangnya.
Putri Salju
Umumnya berbentuk seperti bulan sabit lalu ditaburi dengan gula halus warna putih yang menyerupai salju.
Bagaimana, sudah siap menyajikan kue kering favorit kamu saat merayakan Lebaran?
Tonton juga video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News