Jenguk Pasien Covid-19 di Asrama Donohudan, Ganjar Protes Makanan

Jenguk Pasien Covid-19 di Asrama Donohudan, Ganjar Protes Makanan - GenPI.co
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat melakukan dialog dengan masyarakat yang menjalani isolasi terpusat di Asrama Haji Donohudan Boyolali, Jateng, Rabu (09/6/2021) (FOTO: ANTARA/Bambang Dwi Marwoto)

Namun beberapa mengaku tidak bisa merasakan hilangnya indera penciuman.

Dengan jarak sekitar 50 meter, Ganjar dan warga Kudus yang sedang isolasi di tempat itu gayeng ngobrol bersama.

Kabupaten Kudus menjadi daerah penyebaran virus Corona atau COVID-19 tertinggi di Jawa Tengah.

BACA JUGA:  Survei Bursa Capres: Puan Paling Bontot, Ganjar Melesat

Pemkab Kudus memperpanjang imbauan warga di rumah saja sampai Rabu 9 Juni 2021.

Sebelumnya imbauan tersebut hanya Sabtu dan Minggu 5-6 Juni 2021. Perpanjangan imbauan tersebut guna memutus penyebaran virus Corona di Kudus.(*)

BACA JUGA:  Analisis Pertarungan Puan & Ganjar Jadi Capres PDIP, Sengit!

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya