Eksotisnya Humba Manandang di Borobudur International Arts

Eksotisnya Humba Manandang di Borobudur International Arts - GenPI.co
Motif Humba Manandang.

Setelah Borobudur, rangkaian show Dian Oerip akan ditutup di dalam program Jelajah Tanah Humba, 10-15 Juli 2018. Dikemas dalam konsep ‘Wearable Art Adara Prada’ pada 12 Juli, pukul 09.00 WIT, event ini akan digelar di Pasar Melolo, Sumba Timur. Pada pukul 15.00 WIT, mereka lalu show di Padang Savana Walikiri, Sumba Timur, dengan background parade 1001 kuda.

Mengusung berbagai misi, Wearable Art Humba Manandang pun mendapatkan apresiasi dari Menteri Pariwisata (Menpar). Menpar Arief Yahya menegaskan, program Humba Manandang telah membuka pemahaman baru terkait kain tenun Melolo. “Usaha dan upaya Dian Oerip mengangkat kain tenun Melolo ini luar biasa. Ada banyak pemahaman yang menginspirasi. Mereka luar biasa,” tutupnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya