Direktur LKAB Bongkar Mafia PCR yang Bikin Rakyat Makin Miris

Direktur LKAB Bongkar Mafia PCR yang Bikin Rakyat Makin Miris - GenPI.co
Ilustrasi tes PCR. FOTO: ANTARA/Rhisma

"Saya menyarankan pemerintah agar transparan terhadap aturan ini. Saya pun mendesak harga tes PCR diturunkan," imbuh Rudi.

Menurut Rudi, mafia PCR sedang berusaha memgembalikan modal yang bisa mencapai miliaran rupiah.

Ia pun sangat menyayangkan kondisi sekarang ini dimanfaatkan para mafia untuk meraup keuntungan besar.

BACA JUGA:  Mafia Tes PCR Pesawat Sudah Untung Besar, Kondisi Rakyat Miris

"Saya paham ingin balik modal, tetapi jangan bikin aturan yang membuat rakyat makin susah. Kalau kalian (mafia, red) tidak untung, itu salah sendiri karena pasti sudah mendapatkannya saat kali pertama tes PCR berlangsung di Indonesia," tandas Rudi. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya