Lebak Gunakan Angkutan Listrik, Banten Bakal Makin Canggih

Lebak Gunakan Angkutan Listrik, Banten Bakal Makin Canggih - GenPI.co
Sekretaris Dishub Kabupaten Lebak Vidia Indera. (foto: Antara)

Menurut dia, pihaknya kini tinggal menunggu surat edaran penggunaan kendaraan listrik dari pemerintah daerah untuk mensosialisasikan kepada pengusaha angkutan perkotaan dan padesaan.

Ditambah lagi, penggunaan kendaraan listrik sangat ramah lingkungan juga bisa mengurangi emisi karbon dan hemat biaya, sehingga dapat menguntungkan pengusaha angkutan.

Tidak hanya itu saja, penggunaan kendaraan listrik juga dapat menggantikan operasional mobil dinas pemerintah daerah.

BACA JUGA:  Antisipasi Banjir, BPBD Lebak Langsung Kerahkan 4 Perahu Karet

"Kami berharap penggunaan kendaraan listrik bisa dipercepat dan segera pemerintah daerah menerbitkan surat edaran untuk pereajaan angkutan umum," tutupnya.(Antara)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya