Dukung Transportasi Energi Bersih, JakLingko Lakukan Ini

Dukung Transportasi Energi Bersih, JakLingko Lakukan Ini - GenPI.co
MRT, salah satu moda transportasi yang sudah berbasis listrik. Foto: Antara

Kamaluddin mengatakan bahwa aplikasi dan kartu JakLingko yang terintegrasi mulai bisa digunakan oleh masyarakat pada awal 2022.

Saat ini, JakLingko terbaru sedang dalam masa uji coba kepada 5000 orang, terutama terkait sistem pembayaran.

“Kami pastikan 5000 orang yang mengikuti tahap ujicoba ini melibatkan seluruh pihak, mulai dari penumpang, komunitas, pemerintah, operator transportasi pemegang dan non pemegang saham, media, hingga disabilitas," tutur Kamaluddin. (*)

BACA JUGA:  Bukhori Kritik Keras Wacana Tes PCR bagi Semua Moda Transportasi

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya