Demi Karyawan Sejahtera, Nestle Indonesia Resmikan Kantor Baru

Demi Karyawan Sejahtera, Nestle Indonesia Resmikan Kantor Baru - GenPI.co
Acara Peresmian Kantor Pusat Baru di Jakarta (Dok. Nestle Indonesia)

Selain itu, Kantor Pusat Nestle yang baru menggabungkan teknologi untuk memfasilitasi lingkungan kerja yang berdampak bagi karyawan, seperti studio shooting internal dan layanan teknologi terintegrasi lainnya.

“Dalam upaya mendukung keberlanjutan, Kantor Pusat Nestle yang baru juga menggunakan listrik hemat energi dan menerapkan pemilahan sampah guna memastikan semua sampah tidak berakhir di tempat pembuangan akhir (TPA),” ungkap Ganesan.

Sementara itu, Indah Anggoro Putri mengapresiasi konsep Kantor Baru Nestle Indonesia. Indah mengatakan bahwa keamanan dan kenyamanan karyawan adalah salah satu hal yang diperjuangkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan.

BACA JUGA:  Nestle Perkuat Kemitraan dengan Komunitas Petani Lampung

“Peningkatan produktivitas dan keahlian tenaga kerja kini semakin penting, terutama dengan terpilihnya Indonesia sebagai pemegang Presidensi G20 pada 2022,” katanya. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya