5 Berita Terpopuler: Timnas Indonesia Untung, Omicron Merajalela

5 Berita Terpopuler: Timnas Indonesia Untung, Omicron Merajalela - GenPI.co
Timnas Indonesia. Foto: PSSI

GenPI.co - Lima berita terpopuler hari ini berisi antara lain tentang Timnas Indonesia, Maria Vania, Omicron, mata uang kripto, pembantaian, dan Piala AFF

1. Timnas Indonesia Ketiban Durian Runtuh

Skuad Timnas Indonesia dikabarkan ketiban durian runtuh jelang laga melawan Thailand di final.

Keuntungan yang didapatkan oleh Timnas Indonesia diungkapkan secara langsung oleh sang pelatih, Shin Tae Yong.

BACA SELENGKAPNYA: Lawan Thailand di Final, Timnas Indonesia Ketiban Durian Runtuh

2. Pembantaian di Malam Natal

Pembantaian di Malam Natal terjadi di Myanmar. Sekitar 30 penduduk, beberapa diyakini perempuan dan anak-anak, ditangkap oleh Pasukan Myanmar pada Jumat (24/12) malam.

Seorang saksi mata dan laporan lainnya pada Sabtu (25/12) melaporkan bahwa ke-30 orang itu ditembak mati dan mayat-mayat mereka dibakar.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya