
Haydar menambahkan selain melakukan strategi pengetatan perbatasan untuk mencegah persebaran varian Omicron, pihaknya terus berupaya meningkatkan vaksinasi di Aceh.
"Di samping itu kami melakukan lomba vaksinasi di seluruh polres jajaran Polda Aceh selama dua minggu ini sehingga vaksinasi bisa terdongkrak," tutru dia.(Ant)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News