Nu’est Gelar Konser Segno di Jakarta, JR: Tak Sabar Jumpa Fans

Nu’est Gelar Konser Segno di Jakarta, JR: Tak Sabar Jumpa Fans - GenPI.co
Lima personel boyband asal Korea, Nu'est (foto: Twitter)

“Sampai jumpa di Jakarta,” kata Aron.

Boyband Korea Selatan ini dibentuk Pledis Entertainment pada 2012, beranggotakan Kim Jonghyun (JR), Aron, Baekho, Minhyun dan Ren. G

Lima pria kece ini mengusung musik “urban electro". Penggemar Nu’est disebut L.O.Λ.E.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya