Lebaran Hari kedua, Polda Metro Jaya Antisipasi Mudik Lokal

Lebaran Hari kedua, Polda Metro Jaya Antisipasi Mudik Lokal - GenPI.co
enomena mudik lokal terjadi di hari kedua perayaan Idulfitri 1443 Hijriah, Selasa (3/5) di kawasan Jakarta dan sekitarnya.. (Foto: Antara)

Sebelumnya pada malam takbiran, Minggu (1/5), Polda Metro Jaya menyiagakan 1.036 personel gabungan untuk menjaga ibu kota.

Sambodo menerangkan, pihaknya melakukan filterisasi terhadap kendaraan-kendaraan yang hendak masuk ke jalan protokol Jakarta. 

Ini berbeda pada tahun sebelumnya di mana kepolisian langsung menerapkan kebijakan Crowd Free Night.(*)

BACA JUGA:  Aksi Kocak Pemudik Asal Ciamis, Lihat Nih

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya