BEM UI Lakukan Konversi Sampah, Hasilnya Buat Bantuan Beasiswa

BEM UI Lakukan Konversi Sampah, Hasilnya Buat Bantuan Beasiswa - GenPI.co
BEM UI Lakukan Konversi Sampah, Hasilnya Buat Bantuan Beasiswa. Foto: Antara

Amira mengatakan civitas akademika UI dan masyarakat umum dapat menyumbangkan sampah kertas dan barang elektronik tak terpakai melalui tautan bem.ui.ac.id/WGD2022.

Nantinya, sampah akan dikonversikan menjadi uang melalui bank sampah.

Uang itu lalu disalurkan dalam bentuk beasiswa kepada mahasiswa UI yang membutuhkan bantuan finansial dan memiliki kepedulian tinggi terhadap lingkungan.

BACA JUGA:  Praktik Pengelolaan Sampah di Indonesia Masih Jauh dari Sempurna

Selain donasi yang dilakukan melalui media daring, calon donatur sampah juga dapat meletakkan sampahnya secara langsung di titik drop box yang tersebar di lokasi-lokasi strategis di UI, seperti gedung fakultas. (ant)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya