Kinerja MIND ID Naik 41 Persen Selama 2021, Erick Thohir Ucap Syukur

Kinerja MIND ID Naik 41 Persen Selama 2021, Erick Thohir Ucap Syukur - GenPI.co
Menteri BUMN Erick Thohir di wilayah Tambang Grasberg milik PT Freeport Indonesia, Kamis (1/9/2022). Foto: Antara

"Sekarang laba bersih tahun 2021 ini Rp14,3 triliun. Artinya, di 2022 harus lebih tinggi lagi. Kalau kita lihat, penghasilan Juni 2022 sudah mencapai Rp12,3 triliun. Jadi, insyaallah bisa lebih tinggi lagi labanya," jelas Erick.

Seperti diketahui, sejak divestasi pada Desember 2018, Freeport Indonesia menjadi bagian dari MIND ID, BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia.

 Freeport Indonesia total memiliki 27.000 karyawan, yang merupakan 99,5 persen talenta dari Tanah Air. Dimana 41,4 persen talenta dari Papua, dan 52,2 persen talenta non Papua.

BACA JUGA:  Erick Thohir Bersih-bersih BUMN, Pengamat: Jangan Tebang Pilih

Adapun investasi modal PT Freeport Indonesia pada 1973-2020 mencapai 18 Miliar Dolar AS, dan 15,6 Miliar Dolar AS untuk 2021-2041.(*)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya