Momen BJ Habibie Pernah Ditolak MPR Masih Diingat Luhut Binsar

Momen BJ Habibie Pernah Ditolak MPR Masih Diingat Luhut Binsar - GenPI.co
Luhut Binsar Panjaitan mengenang memori saat BJ Habibie masih menjadi presiden (Foto : GenPI.co)

Luhut menambahkan mengenai BJ Habibie seorang yang patut jadi contoh untuk generasi muda, yaitu seorang yang jenius menjadi pemimpin negara yang demokratis. 

“Seorang professor yang genius hingga menjadi presiden, memberikan contoh yang bagus tidak macam-macam. Bahkan setelah tidak menjadi presiden dia tidak banyak memberikan berkomentar justru memberikan masukan-masukan kepada Presiden Joko Widodo,” ujar Luhut. 

Luhut menceritakan salah satu moment yang meminta BJ Habibie bertugas sebagai duta besar, padahal dirinya menginginkan pensiun dari TNI. 

“Saat itu, saya dipanggil oleh beliau diminta untuk jadi duta besar RI untuk Singapura. Ini tugas negara pak, pak luhut jadi duta besar Singapura untuk memperbaiki hubungan kedua negara,” lugas Luhut.

Simak! Sosok BJ Habibie di mata para tokoh Indonesia:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya