Hujan Bakal Terus Mengguyur Kota-kota Besar di Indonesia, Kata BMKG

Hujan Bakal Terus Mengguyur Kota-kota Besar di Indonesia, Kata BMKG - GenPI.co
BMKG memprediksi hujan bakal terus mengguyur kota-kota besar Indonesia pada Jumat (3/2). Foto: Iqbal Afrian/GenPI.co

Sedangkan prakiraan hujan sedang pada malam hari berpotensi terjadi di Bandar Lampung, Mamuju, dan Manado. Adapun potensi hujan petir diprakirakan berada di wilayah Kupang.

Rata-rata suhu di kota-kota besar Indonesia berada pada kisaran 18 sampai 33 derajat Celcius. Adapun kelembapan udara berada pada kisaran 60 hingga 100 persen.(Ant)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Sultan Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran - JPNN.com

Sultan Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran

Wakil Ketua DPD RI Sultan B Najamudin menyampaikan ucapan selamat kepada pasangan capres dan cawapres terpilih Prabowo - Gibran seusai mendengarkan putusan MK.