10 Ekor Paus Terdampar di Pesisir NTT, BKKPN Beri Pejelasan

10 Ekor Paus Terdampar di Pesisir NTT, BKKPN Beri Pejelasan - GenPI.co
Sebanyak 10 ekor paus terdampar di sejumlah perairan pesisir wilayah Nusa Tenggara Timur dalam satu pekan terakhir ini. (Foto: ANTARA/Ho-Humas BKKPN.)

Menurut Imam, banyaknya paus terdampar di pesisir NTT terutama Pulau Timor ini karena memang salah satu habitat dan koridor migrasi mamalia laut.

“Frekuensi dan kemunculannya cukup tinggi. Jadi tidak heran sering ada yang terdampar,” ucapnya. (ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya