Hari Kopi Dunia, Yuk Tengok 3 Kopi Unggulan dari Indonesia Timur

Hari Kopi Dunia, Yuk Tengok 3 Kopi Unggulan dari Indonesia Timur - GenPI.co
Indonesia memiliki beberapa jenis kopi yang digemari di dunia internasional. (Foto: Lintas Kopi)

GenPI.co - Jika di Indonesia 1 Oktober diperingati sebagai hari kesaktian Pancasila, rupanya ada peringatan lain pada tanggal itu yang dirayakan seluruh dunia. Hari Kopi Internasional dirayakan pada hari perdana di bulan ke 10 itu.

Tak kalah dengan negara lain, Indonesia juga memiliki banyak jenis kopi dengan cita rasa yang sudah mendunia. Salah satu perkebunan penghasil kopi terbaik berasal dari daerah timur Indonesia, seperti Papua dan Flores.

Kualitas kopi di wilayah timur Indonesia layak disandingkan dengan wilayah lain. Hal ini karena kondisi  tanah  di wilayah itu yang baik bagi pertumbuhan kopi di daerah tersebut. Berikut ini 3 jenis kopi yang menjadi favorit pecinta kopi dari dalam hingga luar negeri seperti dirangkum GenPI.co dari berbagai sumber.

Baca juga:

Selain Kopi, 5 Peganan ini Haram bagi Bayi di Tahun Pertamanya

Mau Buka Kedai Kopi? Perhatikan Hal-hal Berikut ini!

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya