CEK FAKTA: FIFA Setuju Final Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia

CEK FAKTA: FIFA Setuju Final Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia - GenPI.co
Pemain Argentina Brian Aguirre (tengah) mencoba melewati pemain Uzbekistan dalam pertandingan Grup A Piala Dunia u-20 di Estadio Unico Madre de Ciudades, Sabtu (20/5). Foto: Agustin Marcarian/Antara

GenPI.co - Narasi yang menyebut FIFA menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah final Piala Dunia U-20 2023 muncul di media sosial (medsos).

Hoaks itu ada di dalam video yang diunggah di kanal YouTube Kreator Bola pada 21 Mei 2023.

Dalam unggahan di video itu disebutkan FIFA menyetujui Argentina menjadi tuan rumah laga-laga awal Piala Dunia U-20 2023.

BACA JUGA:  CEK FAKTA: Minum Air Kelapa Bakar Bisa Bersihkan Paru-Paru

Sementara itu, Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta akan menjadi tempat laga pertandingan pemungkas.

“Akhirnya FIFA coret Israel. FIFA tunjuk Indonesia dan Argentina tuan rumah bersama,” bunyi judul dalam video itu.

BACA JUGA:  CEK FAKTA: Diperiksa KPK, Surya Paloh Tersangka Korupsi BTS

Cek Fakta

Berdasarkan hasil penelusuran, FIFA tetap menjadikan Argentina tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.

BACA JUGA:  CEK FAKTA: Sekongkol dengan Johnny G Plate, Jusuf Kalla Tersangka Korupsi BTS

FIFA juga tidak mencoret Israel ataupun menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah event tersebut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya