Ini Kronologi Lengkap Kecelakaan Beruntun di Puncak Bogor yang Menyebabkan Belasan Orang Luka-Luka

Ini Kronologi Lengkap Kecelakaan Beruntun di Puncak Bogor yang Menyebabkan Belasan Orang Luka-Luka - GenPI.co
Kecelakaan lalu lintas di Jalur Wisata Puncak tepatnya di Desa Tugu Utara, Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (23/1). (Foto: ANTARA/M Fikri Setiawan)

Terakhir, truk menabrak kendaraan Mitshubishi L300 Box bernomor BB-8863-FA yang sedang terparkir di bahu jalan sebelah kanan dari arah Puncak.

“Setelah terjadi kecelakaan beruntun itu, truk bermuatan air mineral itu baru berhenti saat menabrak rumah makan dan bengkel velg mobil,” jelas Rizki.

Tabrakan beruntun di Puncak Bogor ini membuat 14 orang mengalami luka-luka ringan hingga berat.

BACA JUGA:  Kecelakaan Beruntun di Puncak Bogor, 14 Orang Luka-Luka

Mereka lalu dilarikan ke rumah sakit terdekat, di antaranya Rumah Sakit Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo (RSPG), untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut.(ant)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya