BMKG: Masyarakat Jateng Waspada Bencana Banjir dan Longsor

BMKG: Masyarakat Jateng Waspada Bencana Banjir dan Longsor - GenPI.co
Peta prakiraan deterministik curah hujan di wilayah Jawa Tengah. (Foto: ANTARA/HO-BMKG)

"Pada dasarian pertama hingga ketiga Mei diprakirakan memasuki kriteria rendah meskipun secara umum masih ada potensi curah hujan lebat. Oleh karena itu, kami imbau masyarakat tetap mewaspadai potensi terjadinya bencana hidrometeorologi terutama di wilayah pegunungan tengah," papar dia.

Di samping itu, pihaknya memprakirakan awal musim kemarau di wilayah Jateng akan berlangsung pada Mei.

Meskipun, ada beberapa daerah khususnya pantura timur awal musim kemarau masuk dasarian kedua April.   

BACA JUGA:  BMKG: Sejumlah Kota Besar Berpotensi Dilanda Hujan Petir

Namun demikian, wilayah pegunungan tengah diprakirakan paling akhir memasuki awal musim kemarau, yakni pada dasarian ketiga Juni.

"Sifat hujan periode musim kemarau tahun 2024 umumnya Normal (N) hingga Atas Normal (AN). Puncak musim kemarau umumnya diprakirakan terjadi pada bulan Juli dan Agustus," jelas Teguh.(ant)

BACA JUGA:  BMKG: Hati-Hati Hujan Sedang hingga Lebat Disertai Kilat dan Angin Kencang di Sejumlah Provinsi

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya