Anies Larang Warganya Berdansa di Amigos Kemang

Anies Larang Warganya Berdansa di Amigos Kemang - GenPI.co
Amigos Klub di Kemang Selatan, Jakarta Selatan, diduga menjadi lokasi penyebaran virus corona. Foto: Antara

Anies menyebutkan, pihaknya telah memberangkatkan tim untuk melakukan pemeriksaan lokasi dan pekerja di tempat yang dicurigai tersebut. 

"Nanti penjelasan resmi setelah semua terkonfirmasi," tutur Anies.

BACA JUGA: 2 WNI Positif Corona, Pedagang Masker Diserbu Pembeli

Sementara itu, Amigos Klub yang terletak di Jalan Kemang Selatan, Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, tetap beroperasi meski ada berita pasien corona positif telah dikonfirmasi oleh pemerintah.

Manager Amigos Klub, Agus, mengatakan alasan Klubnya tetap beroperasi karena yakin tidak ada penyebaran corona. Hal itu dibuktikan dengan tidak ada satu pun karyawan Amigos Kemang, termasuk dirinya yang mengalami sakit atau gangguan kesehatan sejak 14 Februari 2020. (ant0
 

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya