Cegah Corona, Nih Beda Kebijakan Transportasi Umum Banyak Negara!

Cegah Corona, Nih Beda Kebijakan Transportasi Umum Banyak Negara! - GenPI.co
Social distancing dengan menjaga jarak antara penumpang di Halte Terminal Kampung Melayu, perbatasan Koridor 5 dan 7 (foto: Direktorat Pelayanan dan Pengembangan PT Transjakarta)

Untruk transportasi umum, di DKI Jakarta telah megurangi layanan TransJakarta dan MRT untuk menekan pergeraka warga hingga 14 hari.

Djoko mengatakan setiap negara mengambil kebijakan yang berbeda, berikut rinciannya:

BACA JUGA: Seandainya Lockdown Dilakukan, Begini Gambaran Dampaknya?

Washington, Amerika Serikat

Layanan kereta dan metrobus cenderung normal, seperti sebelum terjadi wabah virus corona.

Hanya saja, dilakukan penyemprotan disinfektan baik pada kereta dan bus, termasuk penggunaan kabut elektrostastik setiap minggu di seluruh armada. 

Proses elektrostastik mencakup permukaan yang tidak dapat diakses dari dalam kendaraan seperti saluran udara dan kompartemen.

Penumpang tidak diperkenankan menggunakan MetroAccess untuk melakukan perjalanan, jika menunjukkan tanda-tanda sakit.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya