5 Alternatif Berjabat Tangan Saat Pandemi Covid-19, Pilih Mana?

5 Alternatif Berjabat Tangan Saat Pandemi Covid-19, Pilih Mana? - GenPI.co
Wakil Presiden periode 2014-209, Jusuf Kalla dan Menteri Keuangan Sri Mulyani melakukan salam siku (foto: Antara)

GenPI.co - Merebaknya covid-19 atau virus corona di Indonesia, membuat banyak orang mulai menghindari saling berjabat tangan. 

Mulanya hal itu terasa aneh, akan tetapi, seiring berjalannya waktu dan mengikuti imbauan pemerintah agar tidak tertular wabah virus corona ini, banyak masyarakat yang mulai menghindari bersalaman.

Namun ada alternatif lain sebagai gantinya. Berikut ini lima pengganti berjabat tangan saat terjadi pandemi covid-19:

BACA JUGA: Di Rumah Hindari Corona: Kegiatan Ayu Dewi dan Anak Menginspirasi

1. Salam siku 

Salam ham atau salam siku, belakangan ini mulai banyak dipraktikkan di tengah-tengah ancamam virus corona. 

Untuk jenis salam ini, pertama kali diperkenalkan oleh Perdana Menteri Belanda Mark Rutte dan menteri pelayanan kesehatan Belanda Bruno Bruins. 

Saat Wakil Presiden periode 2014-209, Jusuf Kalla bertemu dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani, keduanya juga melakukan salam siku.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya