Jika Tetap Harus ke Kantor, Perhatikan Selalu 11 Hal Berikut

Jika Tetap Harus ke Kantor, Perhatikan Selalu 11 Hal Berikut - GenPI.co
Social distancing dengan menjaga jarak antara penumpang di Halte Terminal Kampung Melayu, perbatasan Koridor 5 dan 7 (foto: Direktorat Pelayanan dan Pengembangan PT Transjakarta)

5. Apabila terpaksa menyentuh sesuatu, agar selalu menggunakan tisu, sehingga tak ada kontak langsung.

6. Setelah menggunakannya, remas tisu yang sudah dipakai lalu buang ke tempat sampah

7. Jika batuk atau bersin, lakukan etika yang benar. Yaitu dengan menggunakan siku.

8. Di tengah pandemi seperti saat ini, usahakan transaksi secara nontunai.

9. Rajin mencuci tangan atau mengganakan hand sanitizer setelah menyentuh benda apa pun.

10. Jangan menyentuh wajah sampai kamu yakin tangan benar-benar bersih,

11. Jaga jarak aman degan orang lain (social distancing), minimal 1 meter. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya