RUMAH IMPIAN

5 Tips Pemilihan Lampu Tidur Supaya Kamu Bisa Cepat Tidur Pulas

5 Tips Pemilihan Lampu Tidur Supaya Kamu Bisa Cepat Tidur Pulas - GenPI.co
Ilustrasi (foto: t3)

Meletakan lampu tidur tidak boleh terlalu dekat dengan posisi kamu tidur, karena dapat menganggu mata dsehingga tidak pernah benar- benar merasa istirahat. 

Untuk itu, lampu bisa diletakan di atas meja yang jaraknya cukup jauh dari tempat tidur. Sehingga mata tidak akan merasa silau dibuatnya.

4. Ukuran lampu

Hidari pemilihan lampu tidur dengan ukuran yang cukup besar. 

Pasalnya, ukuran yang besar dapat memengaruhi terangnya cahaya, sehingga dapat menyilaukan mata.

5. Cahaya remang

Saat beristirahat seseorang lebih baik tidur dengan cahaya lampu yang remang atau cenderung gelap. 

Hal tersebut dapat membantu kamu merasakan waktu istirahat lebih maksimal. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya