Berita Top 5: Jenderal Andika Disindir, Jokowi Diremehkan

Berita Top 5: Jenderal Andika Disindir, Jokowi Diremehkan - GenPI.co
Jenderal Andika Perkasa. Foto: Antara

GenPI.co - Berita top 5 hari ini berisi antara lain tentang Jenderal Andika Perkasa, Presiden Jokowi, dan kehebatan Kopassus

1. Mantan Danpuspom Sindir Jenderal Andika

Keputusan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa untuk memecat anak buahnya yang terlibat insiden perusakan Mapolsek Ciracas ditentang oleh seorang pensiunan tentara. 

Menurut mantan Danpuspom TNI Mayjen TNI (Purn) Syamsu Djalal, Jenderal Andika tidak perlu memecat anak buahnya.

Syamsu Djalal merupakan tokoh militer dari TNI AD sekaligus pengacara Indonesia.

Lulusan Akademi Militer Nasional (AMN) tahun 1965 ini pernah menempati beberapa jabatan strategis.

Posisi tersebut antara lain, Komandan Pusat Polisi Militer (Dan Puspom) ABRI dan Jaksa Agung Muda Intelijen (Jamintel) di Kejaksaan Agung RI.

Setelah pensiun, mantan perwira tinggi 77 tahun ini aktif sebagai pengacara dan terjun di berbagai organisasi sosial dan politik.

BACA SELENGKAPNYA: Amarah Jenderal Andika Perkasa Ditentang Pensiunan Tentara Ini

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya