Bisa Cedera Otot, 4 Hal yang Wajib Dihindari Sebelum Berlari

Bisa Cedera Otot, 4 Hal yang Wajib Dihindari Sebelum Berlari - GenPI.co
Ilustrasi berlari. (Freepik)

Bagi pemula ego dalam berlari biasanya masih tinggi. Biasanya mereka akan mengambil langkah kaki yang jauh dan bertempo cepat.

Padahal jika belum terbiasa, risiko cedera yang fatal bisa terjadi. Mulai dari sakit di jaringan lunak tulang belakang, cedera lutut, hingga ligamen pada bagian paha.

3. Abai terhadap rasa sakit

Rasa sakit merupakan pertanda ada sesuatu yang salah di tubuh. Maka kamu bisa segera beristirahat dan menghindari olahraga lari dalam beberapa saat.

Memulihkan cedera akan jauh lebih baik, dibanding memaksakan diri dan menganggap enteng rasa sakit. Cedera yang ringan bisa menjadi besar jika tidak tertangani dengan baik.

BACA JUGA: Politikus PDIP Peringatkan Keras Habib Rizieq, Jleb Banget!

4. Kurang minum

Berlari merupakan aktivitas yang menguras cairan tubuh. Kamu perlu mewaspadai risiko dehidrasi yang bisa berakibat buruk. Paling tidak minumlah air 30 menit sebelum berlari untuk mencukupi kebutuhan cairan saat berolahraga.
 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya