106 Ribu Kendaraan Tiba, Duh Jakarta Akan Kembali Macet?

106 Ribu Kendaraan Tiba, Duh Jakarta Akan Kembali Macet? - GenPI.co
Suasana pemberlakuan contraflow di Tol Jakarta-Cikampek. Foto: Dokumentasi Jasa Marga.

Heru juga mengimbau kepada pengguna jalan tol agar dapat mengantisipasi perjalanan sebelum memasuki jalan tol. Pastikan kendaraan maupun pengendara dalam keadaan prima, dan mematuhi protokol kesehatan.

"Patuhi rambu-rambu dan arahan petugas serta istirahat jika lelah berkendara. Informasi lalu lintas di seputar jalan tol dapat diakses melalui Call Center 24 Jam di nomor 14080," tuturnya.

 

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya