Rayuan Jokowi Dahsyat! Xi Jinping Bisa Kelepek-kelepek

Rayuan Jokowi Dahsyat! Xi Jinping Bisa Kelepek-kelepek - GenPI.co
Jokowi dan Xi Jinping. Foto: Biro Pers Istana Presiden

Nantinya ini melibatkan Yuanhong Industrial Park dengan Kawasan Industri Bintan, Kawasan Industri Aviarna dan Kawasan Industri Batang.

Konsep pembangunan tersebut diharapkan bisa menjadi cara kerja sama selanjutnya untuk Indonesia dan China.

Nantinya China juga bisa melakukan investasi di Indonesia, khususnya bidang hilirisasi industri, mobil listrik dan beterai lithium.

Luhut juga mengajak China untuk terlibat dalam proyek kereta cepat yang rencananya dari Jakarta-Bandung disambung ke Surabaya.

Untuk mematuhi persyaratan yang ditetapkan oleh Pemerintah Indonesia, investor China diminta turut mengembangkan SDM lokal.

Mulai dari memberikan pelatihan vokasi untuk 11 bidang, seperti terkait Internet of Things, Artificial Intelligence, Big Data, Electric Vehicle, dan manufaktur baterai.

Saat ini, investasi China di Indonesia sudah memenuhi 4+1 Rule of Thumb yang ditetapkan Indonesia.

Ada ramah lingkungan, transfer teknologi, penciptaan lapangan kerja dengan menggunakan tenaga kerja lokal, menciptakan nilai tambah, dan model kerja sama business to business (B2B) di dalamnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya