Lagi-lagi IHSG Tinggalkan 6.000, Analis Saham Bongkar Penyebabnya

Lagi-lagi IHSG Tinggalkan 6.000, Analis Saham Bongkar Penyebabnya - GenPI.co
Ilustrasi (foto: leungchopan/envato)

GenPI.co - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan hari ini melemah, bahkan lagi-lagi meninggalkan level 6.000.

IHSG pada penutupan perdagangan hari ini, Jumat (30/4/2021) turun 17,34 atau 0,29 persen menjadi 5.995,62.

BACA JUGATHR PNS & Pensiunan Cair Hari Ini: Harga Emas Antam Turun, Beli?

Gerak IHSG 

30 April: 5.995
29 April: 6.012 
28 April: 5.974 
27 April: 5.959 
26 April: 5.964

Investor asing pada hari ini mencatatkan aksi beli bersih (net buy) sebesar Rp 183 miliar.

Analis Binaartha Sekuritas Nafan Aji Gusta Utama mengemukakan sejumlah sentimen memengaruhi gerak IHSG hari ini. 

“(Pertama), aksi profit taking terjadi mengingat belum terdapat sentimen positif dari domestik untuk saat ini menjelang akhir pekan,” kata Analis Saham kepada GenPI.co, Jumat (30/4/2921).

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya