Logam Mulia Global di Level Top, Antam Tak Naikkan Harga Emas

Logam Mulia Global di Level Top, Antam Tak Naikkan Harga Emas - GenPI.co
Emas Antam (foto: Antara)

GenPI.co - Harga logam mulia bertahan di level topnya di angka USD 1.500 per troy ounce, Antam pada hari ini, Senin (28/10/2019) memilih tak mengubah harga jual emasnya.

Pada perdagangan Senin (28/10/2019) harga emas Antam sama seperti Sabtu, yaitu dijual Rp 757.000 per gram.

Sementara harga pembelian kembali (buyback) emas Antam juga stagnan di Rp 679.000 per gram.

Setelah ditutup menguat USD 0,6 atau 0,04 persen menjadi USD 1.505,3 per troy ounce, hari ini pada pukul 09.16 WIB harga emas Comex naik USD 2,5 atau 0,17 persen ke USD 1.507,8 per troy ounce.

BACA JUGA: Harga Emas Masih Bertahan di Level Top, Kenapa?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya