Ekonomi Jakarta era Anies Baswedan Ungguli Jokowi dan Ahok

Ekonomi Jakarta era Anies Baswedan Ungguli Jokowi dan Ahok - GenPI.co
Gubernur DKI Anies Baswedan. Foto: Antara

Dia menjelaskan, angka kemiskinan di Jakarta saat Anies menjadi gubernur terus menurun.

Tingkat kemiskinan pada Maret 2018 hanya 3,57 persen. Pada  September 2018, tingkat kemiskinan di DKI menjadi 3,55 persen.

"Anies Baswedan mengenai pertumbuhan ekonomi dan kemiskinan berbanding terbalik dengan Pak Jokowi,” ujar Anthony.

Anies sendiri beberapa waktu lalu mengatakan bahwa pertumbuhan ekonomi Jakarta pada 2018 sebesar 6,17 persen.

BACA JUGA: Susi Pudjiastuti Tulus Banget Puji Kinerja Anies Baswedan

Sementara itu, pertumbuhan ekonomi Jakarta pada triwulan pertama 2019 mencapai 6,23 persen. (tan/jpnn)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya