Bisa Pelesir Gratis, Anak Milenial Makin Gandrungi Bisnis Jastip

Bisa Pelesir Gratis, Anak Milenial Makin Gandrungi Bisnis Jastip - GenPI.co
Troli belanja jastip Nisa di BBW 2019 (foto:Annissa Nur Jannah)

Bisa Pelesir Gratis, Anak Milenial Makin Gandrungi Bisnis Jastip

Koleksi buku di BBW 2019 (foto:Annissa Nur Janah)

Jika harga buku di bawah Rp50 ribu per satuannya, ongkos jastip dikenakan Rp5 ribu. Apabila melewati harga Rp50 ribu, maka biaya jasanya sebesar Rp10 ribu. Besar harga tersebut dinilai cukup wajar dan menguntungkan tentunya.

“Aku lupa ngitung berapa totalnya, kalau tak salah aku beli sekitar 20 buku [setiap kali belanja titipan orang lain],” katanya. 

Besar harga tersebut dinilai cukup wajar dan menguntungkan tentunya.

Pebisnis jastip seperti halnya Nisa memamnfaatkan sarana media sosial seperti Instagram, Facebook dan grup Whatsapp untuk menawarkan semua barang yang menarik kepada pelanggannya. 

Selain suka karena mendapat cuan, duka pun kadang ia rasakan. “Pernah ada yang [minta] beli sama aku, tapi setelah kita beliin dia hanya lapar mata. Jadi bukannya untung malah rugi, tapi ya dari situ kami belajar. Namanya juga usaha pasti ada untung ada rugi, syukuri saja,” ujarnya saat diwawancarai tim GenPI.co.


Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya