Joe Biden Pilih Powell Jadi Kepala The Fed, Bitcoin Bisa Menggila

Joe Biden Pilih Powell Jadi Kepala The Fed, Bitcoin Bisa Menggila - GenPI.co
Ilustrasi trader sedang trading mata uang kripto termasuk Bitcoin. Foto: Asep Wahyudin/GenPI.co

GenPI.co - Harga mata uang kripto (cryptocurrency) Bitcoin diprediksi membaik setelah Presiden AS Joe Biden memilih Jerome Powell sebagai kepala The Fed.

Sebelumnya, pamor Bitcoin menjadi lebih populer sejak The Fed dipimpin Powell pada periode sebelumnya.

Kepemimpinan Powell pun diprediksi memengaruhi masa depan stabelcoin dan mata uang kripto lainnya.

BACA JUGA:  Harga Kripto Bitcoin Banana Remuk, Ada Keanehan

Saat Powell masuk Dewan Gubernur Federal Reserve pada 2012, nilai Bitcoin kurang dari USD 1 ribu.

Jaringan Bitcoin pun mayoritas ada di basement computer. Sebagian lainnya di pertukaran secara primitif.

BACA JUGA:  Bitcoin Kena Pajak di Argentina, Indonesia Menyusul?

Namun, semuanya berubah setelah Powell diajukan sebagai kepala The Fed. Bitcoin menjadi lebih populer.

Setahun setelah menjabat, Powell menyebut Bitcoin sebagai aset penyimpan nilai yang spekulatif seperti emas.

BACA JUGA:  Bocoran Harga Bitcoin dari Analis, Luar Biasa

Powell lantas membalikkan ucapannya saat harga Bitcoin naik, lalu terkoreksi dalam tempo singkat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya