
Kemungkinan AAVE mampu naik lebih tinggi dari level saat ini. Support kuat berada di level Rp 2,3 jutaan. Target resistance selanjutnya diharga Rp 2,9 juta – Rp 3,5 juta.
5. Hedera Hashgraph (HBAR)
Hedera Hashgraph (HBAR) merupakan jaringan teknologi buku besar terdistribusi publik (DLT) dengan keamanan tinggi dan bukti kepemilikan.
BACA JUGA: Trading Kripto, Eki Pranata Dapat Rp 400 Juta Sebulan
Proof-of-concept yang merupakan bukti bahwa metode atau ide tertentu dapat diterapkan, menggunakan Hedera Token Service (HTS) dan Hedera Consensus Service (HCS).
Harga HBAR saat ini sedang naik dan break EMA/200 (4499), RSI berada di zona positif dan MACD juga naik dengan histogram positif. (*)
BACA JUGA: Eki Pranata Lupa Pernah Beli Kripto, Kini Miliarder
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News