
"Kamu mau menolong hantu?" jawabnya singkat.
Aku pun langsung diam mendengar jawaban Pak Nanto. Dia kemudian menjelaskan bahwa sumur di tengah sawah itu memang angker.
Sumur itu sering menjadi lokasi bunuh diri orang yang frustrasi. Suara tangisan itu berasal dari orang-orang yang sudah meninggal. (Cerita horor Santoso, seperti yang dituturkan kepada GenPI.co)
BACA JUGA: Cerita Horor Diculik Hantu, Dibawa ke Kuburan Sangat Besar
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News