IHSG Menguat, Analis: Penanganan Pandemi Buat Pelaku Usaha PD

IHSG Menguat, Analis: Penanganan Pandemi Buat Pelaku Usaha PD - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Envato Elements)

GenPI.co - Indeks harga saham gabungan (IHSG) menguat pada penutupan perdagangan hari ini.

IHSG pada penutupan perdagangan hari ini, Kamis (29/7/2021) naik 32,20 atau 0,53 persen menjadi 6.120,73.

Gerak IHSG

BACA JUGA:  Tokocrypto Lakukan Langkah Agresif di Perdagangan Kripto RI

29 Juli: 6.120
28 Juli: 6.088
27 Juli: 6.097
26 Juli: 6.106
23 Juli: 6.101

Sektor infrastruktur, industri dasar, energi, properti, teknologi, transportasi, konsumer siklikal, keuangan bergerak positif dan mendominasi kenaikan IHSG kali ini.

BACA JUGA:  Bitcoin Tembus USD 40 Ribu, Jadi Ingat Prediksi Bos Indodax, Nih

Investor asing membukukan pembelian bersih (net buy) sebesar Rp 49,1 miliar.

Maximilianus Nico Demus, Direktur Research & Investment PT Pilarmas Investindo Sekuritas mengatakan sejumlah sentimen memengaruhi gerak IHSG hari ini.

BACA JUGA:  Prediksi IHSG Pekan Depan: Saham ADRO dan ASII Direkomendasi

Pertama, pergerakan pasar saham Asia bergerak mayoritas menguat seiring dengan keputusan Bank Sentral Amerika Serikat (Fed) yang menahan suku bunga acuan pada 0 - 0,25 persen.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya