
GenPI.co - Kurs rupiah/USD pada penutupan perdagangan hari ini stagnan dan ada bertahan di posisi Rp 14.100-an.
Posisi rupiah pada penutupan perdagangan hari ini, Jumat (22/10) tetap di Rp 14.122 per dolar AS.
Pergerakan rupiah/dolar AS
BACA JUGA: Wow! Harga Emas Antam 3 Hari Naik Terus, Simak Rincian Hari Ini
22 Oktober: 14.122
21 Oktober: 14.122
19 Oktober: 14.076
18 Oktober: 14.110
15 Oktober: 14.074
Ibrahim Assuaibi Direktur PT.TRFX Garuda Berjangka mengemukakan sejumlah sentiment memengaruhi pergerakan rupiah pada hari ini.
BACA JUGA: Harga Bitcoin Pepet 1 M, Bos Indodax Bongkar Data Mencengangkan
Pertama, dolar menguat terhadap mata uang lainnya pada Jumat dan bersiap untuk kenaikan mingguan kedua.
Kedua, Bank of Japan sedang mempertimbangkan apakah akan menghapus program pinjaman covid-19 jika jumlah kasus di negara itu terus turun.
BACA JUGA: Wow! Pecahkan Rekor, Kapan Harga Bitcoin Tembus Rp 1 Miliar?
Ketiga, sentimen internal.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News