
"Tentu ini sangat menguntungkan bagi pelaku UMKM," kata Mulyono.
Istiqlal Halal Expo 2022 yang diadakan di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat, resmi ditutup pada Rabu (27/4/2022).
Istiqlal Halal Expo 2022 yang digelar mulai 15 April tersebut menjalin kerja sama dengan Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJH), BPMI, Istiqlal Global Fund (IFG), dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (*)
BACA JUGA: Vaksinasi Gratis di Masjid Istiqlal, Reaksi Warga Tak Disangka
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News