Mudahkan Investasi Pakai Golden Visa, Menteri Bahlil Didukung Pakar Ekonomi

Mudahkan Investasi Pakai Golden Visa, Menteri Bahlil Didukung Pakar Ekonomi - GenPI.co
Pakar ekonomi Indonesia, Mohammad Faisal memberikan dukungan kepada Menteri BKPM Bahlil Lahadalia. (foto: Asep Wahyudin/GenPI.co)

Lebih lanjut, Faisal menuturkan selain Golden Visa, faktor lain yang dapat mendorong investor memutuskan untuk menggelontorkan dananya untuk berinvestasi di antaranya ialah kemudahan perizinan, ketersediaan bahan baku, infrastruktur serta Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas.

"Faktor untuk orang memutuskan berinvestasi di Indonesia kan banyak, apakah misalnya prosedur perizinannya mudah, mahal atau tidak? Lama atau tidak? Kemudian untuk mendapatkan bahan baku mudah atau tidak? Mendapatkan barang modal untuk logistik murah atau tidak energinya? Ketersediaan airnya, ketersediaan lahan dan SDM tenaga kerjanya," tutup Faisal.(*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya