Studi Ungkap 3 Faktor yang Bikin Pasangan untuk Selingkuh

Studi Ungkap 3 Faktor yang Bikin Pasangan untuk Selingkuh - GenPI.co
Ilustrasi pasangan selingkuh. Foto: Envato Elements/Wavebreakmedia

GenPI.co - Pasangan yang selingkuh telah menjadi kasus nyata di seluruh dunia.

Antropolog biologis, Helen Fisher beserta tim penelitinya menyebutkan bahwa cinta melibatkan sistem kerja otak yang terkait dengan hubungan ranjang dan reproduksi.

Kedua sistem ini yang menjadi alasan seseorang bisa melakukan perselingkuhan.

Selain itu, ada 3 alasan seseorang berselingkuh, berdasarkan survei yang dilakukan Julia Omarzu, psikolog dari Loras College, bersama tim penelitinya.

1. Kurang perhargaan dari pasangan

Mereka merasa tidak dihargai dan berharap bahwa pasangan mereka bisa mengakui ketika mereka bekerja keras untuk mempertahankan pernikahan tersebut.

2. Tidak lagi cinta

Keintiman emosional dan fisik tampaknya menjadi faktor utama yang mengarah pada perselingkuhan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya