Wajah Baby Face Member BTS Jadi Idaman, Ini 5 Rahasianya

Wajah Baby Face Member BTS Jadi Idaman, Ini 5 Rahasianya - GenPI.co
Personel BTS. Foto: Koreaboo

Gunakan bahan antioksidan

Bahan ini merupakan senjata terbaik untuk memerangi polusi dan matahari. Anda bisa mencoba krim yang mengandung buah delima, teh hijau, buah beri. Misalnya Estée Lauder Nutritious Vita-Mineral Moisture Lotion dan Eucerin Q10 Anti-Wrinkle Sensitive Skin Lotion SPF 15.

Apa pun krim antioksidan yang Anda miliki, aplikasikan setiap pagi untuk perlindungan sepanjang hari.

BACA JUGA:  Produk Perawatan Kulit inI Bakal Wujudkan Kulit Lembut dan Cerah

Jangan lupa retinol

Bahan retinol merupakan satu-satunya yang terbukti mampu mengurangi garis-garis keriput untuk jangka panjang, demikian menurut Fredric Brandt. Namun bagaimana pun juga, retinol tidak sempurna 100 persen.

BACA JUGA:  Pengin Kulit Baby Face Seperti Zara JKT48? Lakukan Cara Ini

Bahan ini dapat meningkatkan sensitivitas matahari (karena itulah mengapa retinol lebih baik diaplikasikan pada malam hari), dan kadang-kadang membuat kulit mengelupas, rontok, memerah, dan gatal.

Jangan menyentuh kulit sekitar mata

BACA JUGA:  Kandungan Vitamin C Pada Wardah Defense Serum Bikin Kulit Kenyal

Kulit sekitar mata sangat tipis, karena itu jangan merabanya, menepuk, atau menggosoknya. "Setiap kali Anda menyentuhnya, Anda berisiko memecahkan pembuluh darah, yang akan menyebabkan kulit menjadi gelap dan menebal," kata Fusco.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya