3 Konsep Kamar Mandi Minimalis, Cocok untuk Ruangan Sempit

3 Konsep Kamar Mandi Minimalis, Cocok untuk Ruangan Sempit - GenPI.co
Desain kamar mandi minimalis. Foto: Home decor

GenPI.co - Tak hanya sekedar tempat membersihkan diri, kamar mandi bisa dianggap sebagai tempat untuk relaksasi diri.

Karena fungisnya yang esensial, maka dari itu kamar mandi perlu untuk dibuat senyaman mungkin.

Meskipun ukuran kamar mandi umumnya tak terlalu lebar, tetapi kamu bisa mengakalinya dengan layout yang menarik. Salah satu desain yang bisa kamu terapkan adalah kamar mandi minimalis modern.

BACA JUGA:  Supaya Kamar Mandi Bebas dari Suhu Lembap, Bagaimana Tipsnya?

Di bawah ini ada 3 konsep yang bisa menjadi inspirasi. Yuk simak ulasannya seperti dilansir dari laman Dekoruma. 

1. Minimalis Modern Warna Beige

BACA JUGA:  Lebih Menantang! 3 Posisi Paling Wow Berhubungan di Kamar Mandi

Pada umumnya, desain kamar mandi minimalis modern mengaplikasikan warna-warna yang netral dan soft, seperti warna beige pada inspirasi di atas.

Kamar mandi minimalis modern ini terbagi mejadi dua area, yaitu area shower dan area closet beserta wastafel, di mana keduanya dipisahkan oleh pembatas minimalis yang terbuat dari kaca.

BACA JUGA:  Kamar Mandi Juga Punya Aturan Fengsui Loh! Nih Simak Caranya

Sebenarnya, ukuran kamar mandi minimalis modern ini tidak terlalu besar, tapi penggunaan warna beige yang menyelimuti seluruh permukaan kamar mandi serta keberadaan cermin besar berhasil membuat ruangan jadi tampak luas.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya